PERPANGKATAN (7) PANGKAT NOL DAN PANGKAT NEGATIF
Kompetensi Dasar :
3.1 Menjelaskan dan melakukan operasi bilangan berpangkat bulat
dan bentuk akar, serta sifat-sifatnya.
Indikator Pencapaian Kompetensi :
3.1.5 Menentukan hasil pangkat nol dan
pangkat negatif.
Tujuan Pembelajaran :
Setelah memahami materi berikut, peserta didik dapat menentukan hasil
pangkat nol dan pangkat negatif
PANGKAT NOL
Untuk menemukan sifat pangkat nol silahkan
pelajari ilustrasi berikut ini!
Lengkapi nilai pangkat berikut ini!
Jadi dapat disimpulkan bahwa
Mudah sekali kan materinya? Pasti kalian bisa
ya!
PANGKAT NEGATIF
Materi pangkat negatif ini algoritmanya seperti mencari pangkat nol, kita
perhatikan bersama ya!
Selamat belajar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar